Doa Sebelum Tidur dan Sesudahnya
Doa Sebelum Tidur dan Sesudahnya

Doa Setelah Minum

Posted on

Semua makhluk hidup tidak ada yang memungkiri pentingnya air minum. Air minum membasahi tenggorokan saat haus. Air minum juga menyejukkan lambung. Air minum juga dapat mendorong makanan yang tersangkut di tenggorokan. Sangat dianjurkan bagi para muslim untuk selalu berdoa sebelum dan sesudah makan-minum agar semuanya menjadi berkah.

Doa Setelah Minum

بِسْمِ اللّهِ الرَّحْمَنِ الرَّحِيْمِ

اَلْحَمْدُ ِللهِ الَّذِىْ جَعَلَهُ عَذْبًا فُرَاتًا بِرَحْمَتِهِ وَلَمْ يَجْعَلْهُ مِلْحًا اُجَاجًا بِذُنُوْبِنَا

Artinya: “sеgаӏа puji bagi аӏӏаһ уаng tеӏаһ menjadikan air іnі (minuman) segar dan menggiatkan ԁеngаn rahmat-nуа ԁаn tidakmenjadikan air іnі (minuman) asin ӏаgі pahit karena dosa-dosa kаmі”.

Doa ini memberikan pelajaran kepada manusia untuk senantiasa menjaga lingkungan demi menjaga kualitas air tanah. Pasalnya tanah yang sudah terkontaminasi dengan pelbagai racun dan aneka limbah baik rumah tangga maupun industri entah sektor pertambangan entah sektor lainnya juga ikut mencemari kualitas air bersih. Air minum menyuguhkan kenikmatan bagi segenap makhluk.

Jangan sampai Allah mengurangi bahkan-na’udzu billah-mencabut kenikmatan air minum dengan sebab dosa kerusakan yang kita perbuat.

Pos Terkait:  Doa Berlindung dari Ilmu Yang Tidak di Ketahui

Membaca doa sebelum dan setelah selesai beraktivitas merupakan bukti bahwa kita selalu memohon perlindungan dari Allah SWT. Selain itu, berdoa juga merupakan bentuk rasa syukur atas berbagai nikmat yang telah Allah SWT berikan. Ingatlah untuk selalu berdoa setelah minum.

Baca juga: Doa Meminta Rizqi yang Halal